Postingan Terbaru Kanda..

Sabtu, 14 Oktober 2017

(Kimia) Aturan Kelarutan Senyawa

Pada reaksi kimia, menentukan fasa pada PRODUK suatu reaksi sangatlah penting, terutama dalam tingkat universitas.Oleh karena itu saya akan membahas aturan kelarutan senyawa,yang artinya kita akan membahas senyawa yang larut dan mengendap dalam suatu reaksi dalam air.Mengapa hanya produk? karena fasa pada reaktan suatu reaksi itu tergantung keinginan kita, mau dia solid,aqueous,liquid, maupun gas, terserah.

Oke.. langsung saja..


Aturan Kelarutan Senyawa

1.Seluruh senyawa yang tersusun atas logam alkali (1A) pasti larut.
2.Semua garam yang mengandung NH4+,NO3-,ClO4-,ClO3-, dan CH3COOH- larut.
3.Semua yang garam yang mengandung Cl-,Br-,atau I- larut kecuali bergabung dengan Ag+,Pb2+, dan Hg22+
4.Semua sulfat (SO42- ) larut dalam air, kecuali Pb2+,Ca2+,Sr2+,Ba2+,dan Hg22+
5.Seluruh metal oksida (XO) atau metal hidroksida (XOH) tidak larut kecuali kombinasi dengan Golongan 1A, dan Ca2+,Sr2+,dan Ba2+.
6.Semua Garam yang mengandung PO4-3 ,SO32- CO32- S2- tidak larut kecuali dengan Golongan 1A, dan NH4+

Sekian postingan kali ini, semangat belajar, Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.


JIKA KAMU TIDAK MAMPU MENAHAN LELAHNYA BELAJAR, MAKA KAMU HARUS MENAHAN PERIHNYA KEBODOHAN.
-Imam Syafi'i




Aturan Kelarutan pada reaksi kimia, reaksi kimia, larut dalam air, tidak larut dalam air, senyawa larut dalam air, fasa senyawa.

1 komentar:

  1. RTP and casino bonuses – Don't miss big win!
    A 안동 출장샵 guide to everything 나주 출장마사지 you need to know 춘천 출장샵 about 남원 출장샵 RTP and casino bonuses! Find out more about 성남 출장안마 the RTP, game variety, and the bonuses you need to

    BalasHapus

Firefly Pointera>